Beberapa Tips Mendapatkan Win Streak Solo Rank Di Game Mobile Legends!

 


Kalian bermain game Mobile Legends (ML)? Kalau iya, pasti sudah tidak asing lagi dengan kata legend dan mitos seperti ini "kalian enggak akan sampai Mythic kalau main solo di Rank". Benarkah? Tentu saja tidak. itu hanya kata-kata mitos untuk pemain yang memiliki mental lemah.

Ok, kali ini admin akan membagikan sedikit cara agar kalian memiliki kesempatan besar untuk win streak di mobile legend. tips ini mungkin akan sedikit berguna atau sangat berguna untuk kalian yang suka bermain solo di rank karena seperti yang kita tahu bahwa bermain solo itu tidak ada kata "pasti menang" Ataupun "pasti kalah". saat anda bermain solo semua bisa terjadi.

Ada beberapa tips yang harus kalian tau jika kalian mau sampai ke Mythic hanya dengan bermain solo atau tanpa teman main (mabar)

Beberapa tipsnya ialah

-1. Perbanyak hero andalan kalian

kalian harus memperluas pool hero kalian dengan kata lain jangan cuma mentok di satu rol, figter doang, mage doang, jangan usahakan setiap rol ada hero yang kamu kuasai seperti figter kamu bisa 2-3 hero, mage 2-3 hero, dan begitupun selanjutnya.

Alasannya apa? Kita harus bisa menjadi pemain yang serba bisa.

-2. Pelajari Kelebihan dan Kelemahan Setiap Hero 

terkadang saat kita berada di draf pick team kita asal pick dan makai hero, kalau dari draf pick aja kalah di dalam permainan pasti susah, contoh jika musuh kalian hero tebel seperti uranus, hylos dan lain sebagainya, kalian jangan pick karina tentu itu akan susah, kalian pick hero yang bisa mecahin armor musuh seperti karrie, kalo role figter yang kosong kalian bisa pick Dyrroth dll.

-3. Jangan Egois

Ini yang paling penting. kalian tidak boleh egois, kalian juga harus mementingkan kemenangan tim kalian daripada ego kalian sendiri.

Previous Post